Pentingnya merawat kolam secara berkala


Banyak costumer menanyakan bisakah perawatan kolam renang hanya seminggu sekali ? Bisa tapi tidak akan maksimal karena pembersihan yang ideal minimal adalah seminggu dua kali.

Alasan nya kenapa minimal dua kali dalam semingu pembersihan kolam renang yang ideal ? Karena kekuatan larut chemical kolam renang rata rata bisa bertahan 3 hari. Setelah 3 hari tentunya kolam renang masuk pada masa kritis apa lagi sirkulasi tidak berjalan normal. Minimal yang diperlukan sirkualsi kolam renang adalah 4 jam perhari untuk kolam renang indoor dan lebih dari 4 jam untuk kolam renang luar ruangan. Untuk mengatur mesin pompa supaya bisa bekerja secara otomatis maka diperlukan timmer kolam renang.

Jika sudah air sudah terlanjur menjadi hijau maka langkah selanjutnya ikuti tips dari kami Pentingnya merawat kolam secara berkala

Selain itu pula kotoran yang terdapat pada lantai kolam renang, dinding dan filter kolam renang akan memasuki masa puncak nya pada hari ketiga. Untuk itulah diperlukan Perawatan mesin pompa kolam renang dan filter. 

Diluar hari itu jika ada permintaan mendadak kami akan memperhatikan dan tetap mendatangi kolam renang anda. Biasanya kolam renang terganggu ketika musim hujan tiba karena banyak nya air hujan yang overload. Hal ini menyebabkan kadar Chlorine dan PH Menjadi terganggu dan berdampak pada kejernihan air kolam renang. 

Proses vakum lantai dan dinding akan lebih baik di laksanakan pada hari ketiga, jika terlalu sering di vakum akan mengurangi ketebalan nat kolam renang. Selain itu pula mesin kolam renang akan bekerja lebih keras yang bisa membuat aus beberapa komponen. 

Komentar

  1. NICE BLOG
    That's Great & Giving so much information after reading your blog.For RentaPC : Laptop on Rent | PC | Tablets | Macbooks
    Great thanks to you
    Rent A PC

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan Populer